SELAMAT DATANG DI BLOG TUGAS PEMBELAJARANKU SELAMA MASA KARANTINA INI

Minggu, 05 April 2020

PRAKARYA CARA MEMBUAT APD DARI BAHAN - BAHAN DISEKITAR


CARA MEMBUAT ALAT PERLINDUNGAN DIRI ( APD )
DARI BAHAN – BAHAN DISEKITAR
ALYA RAHMA FEBRIANI
IX.E


   A.   Tujuan Pembuatan
1.     Untuk mengatasi langkanya APD di Indonesia
2.     Untuk memanfaatkan barang di sekitar yang kurang digunakan

   B.   Alat dan Bahan
1.     Jas Hujan Plastik
2.     Masker Wajah Ikat ( disarankan yang diikat )
3.     Plastik Cover Jilid
4.     Alat Pelubang Kertas
5.     Kacamata
6.     Sarung Tangan Medis

   C.   Cara Pembuatan
1.     Lubangi bagian atas dan bawah pastik cover jilid menggunakan alat pelubang kerrtas.
2.     Setelah itu, masukkan tali masker ke lubang tersebut ( masker dibagian dalam plastic cover jilid.
3.     Lalu, disarankan untuk memakai kacamata untuk pelindung mata.
4.     Gunakan masker dengan mengikat tali di belakang kepala. ( posisi plastic cover melingkari bagian depan hingga samping kepala )
5.     Setelah itu, gunakanlah jas hujan plastic. Disarankan jas hujan yang bagian baju dan celananya terpisah.
6.     Yang terakhir, gunakan sarung tangan medis.
7.     APD sederhana telah jadi.


0 komentar:

Posting Komentar